5 Tempat Wisata Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015

Pantai Pasir Putih Tulungagung - Tulungagung merupakan salah satu kota di jawa timur, Kota Tulungagung mempunyai banyak sekali tempat-tempat wisata pantai yang rokomended. Bagi kawan-kawan yang saat ini mungkin masih bingung menentukan rute perjalanan liburan anda di Tulungagung.

Bberikut ini kami akan memberikan beberapa referensi tempat wisata pantai berpasir putih yang mungkin bisa anda kunjungi.

5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015

1. Pantai lumbung Tulungagung


5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015
Pantai Lumbung.
Pantai ini terdapat di Desa Puncanglaban, Kecamatan Pucanglaban Tulungagung. Lokasinya berdekatan dengan kawasan wisata Kedung Tumpang yang saat ini mulai rame di perbincangkan. Pantai yang berpasir putih ini memiliki ombak yang lumayan besar namun masih aman untuk pengunjung yang mungkin ingin mandi di pantai, di lokasi pantai banyak sekali batu-batuan karang yang berada di bibir pantai. Pantai Lumbung bisa di akses dari Kawasan Kedung tumpang, jika tujuan anda adalah kedung tumpang dan anda ingin mampir ke pantai lumbung rutenya adalah setelah anda parkir kendaraan di kedung tumpang anda bisa turun menuju kedung tumpang setelah itu belok kiri mengikuti jalanan karang lalu  masuk menelusuri hutan, butuh waktu kurang lebih 15 menit untuk bisa sampai di pantai lumbung. Diperlukan kehati-hatian yang eksra saat melewati batuan karang karna terkadang licin.

2.Pantai Coro Tulungagung

5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015
Pantai Coro.
Mungkin nama Pantai Coro terdengar aneh di telinga kawan-kawan sekalian, namun nama pantai ini benar-benar ada. Tepatnya di sebelah kawasan wisata Pantai Popoh atau Reco Sewu. Jika anda ingin berkunjung ke pantai coro anda bisa mengikuti petunjuk arah yang mengarah ke pantai popoh kurang lebih berjarak 3km dari pantai popoh. Fislitas yang ada di pantai coro juga masih seadanya karna pemerintah setempat belum mengelola dengan optimal mengigat panti ini baru bumiing di masarakat. Untuk keindahan yang di sajikan di pantai coro sendiri tak perlu di ragukan lagi hamparan pasir putih yang luas serta banyak batu karang yang tampak dari dasar laut membuat pantai ini cantik dan banyak di kunjungi wisatawan.

3. Pantai Molang Tulungagung

5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015
Pantai Molang.
Pantai Molang terdapat di Kecamatan Puncang laban lokasinya bersebelahan dengan pantai lumbung. Pantai ini juga mempunyai panorama alam yang eksotis, pasir putih serta ombak yang besar yang membuat pantai ini tampak indah, kawasan pantai ini juga masih benar-benar terjaga kebersihannya. Jika anda ingin berkunjung ke kawasan pantai ini anda bisa mencari rute arah Kedung Tumpang karna tempat wisata Molang satu arah atau berdekatan dengan Kedung Tumpang.

4. Pantai Sangar Tulungagung

5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015
Pantai Sangar.
Pantai Sangar tergolong pantai baru di Tulungagung, karna pantai ini baru ramai di kunjungi wisatawan setelah ter-ekspos oleh salah satu acara Tv nasional. Keindahan pantai ini tidak perlu di ragukan lagi, Kawasan Pantai ini masih terjaga alami, jikan anda ingin berkunjung ke pantai Sangar anda juga bisa mampir ke Pantai Ngalur karna jaraknya yang berdekatan. Pantai Sangar bertepat di Desa jengglungharjo, Kecamatan Tanggugngunung Tulungagung tepatnya 24.6km dari pusat kota Tulungagung.

5. Pantai Pathok Gebang Tulungagung

5 Tempat  Wisata  Pantai Pasir Putih Tulungagung yang Banyak di Kunjungi Para Wisatawan 2015
Batu karang Pantai Pathok Gebang

Pantai Pathok Gebang ini juga berada satu lokasi dengan pantai Sangar dan pantai ngalur, jadi apabila anda berkunjung ke pantai sangar anda bisa menikmati tiga kawasan pantai wisata sekaligus sunguh luar biasa bukan, hehehehe, namun untuk bisa sampai di pantai Pathok Gebang anda harus berjalan kaki melewati hutan dan juga tebing di butuhkan waktu kurang lebih 30-40 menit perjuangan yang cukup lama untuk bisa sampai ke pantai Pathok Gebang, yang menjadi ciri khas dari pantai Pathok Gebang adalah adanya batuan karanga besar yang menawan.informasi tempat wisata jawa timur lainya tetap di Pesona Wisata Jawa Timur.

0 Komentar